MEMBUAT ALAT CUCI TANGAN OTOMATIS MENGGUNAKAN SENSOR UNTUK PENANGGULANGAN COVID-19 DI RT 01 RW 08 SUKAMAJU BARU TAPOS DEPOK

  • Siti Ernawati Universitas Nusa Mandiri
  • Agam Satya Muhammad Universitas Nusa Mandiri
  • Hieronimus Emilianus Deska Feby Ujianta
Keywords: Covid-19; Alat Cuci Tangan Otomatis; Cuci Tangan

Abstract

Virus Corona atau sering disebut COVID-19 adalah salah satu Virus yang muncul belakangan ini di Indonesia. Penyebaran virus ini terdeteksi oleh pemerintah pada tanggal 2 maret 2020 yang penyebarannya disebabkan oleh dua orang warga Negara asing asal jepang. Pemerintah lantas membuat pencengahan dengan cara 3M yang artinya Memakai masker, Mencuci tangan, dan Menjaga jarak. Mencuci tangan adalah hal yang paling penting dalam mencegah penyebaran klaster Covid-19 semakin meluas.Akan tetapi pentingnya mencuci tangan disaat pandemi masih belum bisa diterapkan 100% dikarnakan kurangnya fasilitas/tempat cuci tangan yang dapat dijangkau publik secara mudah.Maka dari itu diperlukan alat cuci tangan yang dapat dijangkau secara mudah oleh masyarakat yang dapat mengurangi penyebaran klaster Covid-19 semakin meluas. Sehingga Peneliti menciptakan alat cuci tangan yang menggunakan sensor otomatis yang dapat dipakai masyarakat dalam metode pencegahan penularan Covid-19. Alat cuci tangan ini juga yang akan menarik minat masyarakat untuk tetap menjaga protokol kesehatan dimasa pandemi.

References

M. Kurnianto, P. Studi, T. Elektro, F. Teknik, and U. M. Surakarta, “Prototipe cuci tangan otomatis berbasis arduino uno,” 2020.
[2] Ninla Elmawati Falabiba et al., “Rancangan Bangun Alat Cuci Tangan Dan Sabun Otomatis Dengan Memanfaatkan Sensor Cahaya Berbasis Mikrokontroller Atmega 328,” Pap. Knowl. . Towar. a Media Hist. Doc., vol. 5, no. 2, pp. 40–51, 2014.
[3] I. H. A. Wahab, M. Y. H. Abbas, and ..., “Penyediaan Alat Pencuci Tangan (Wastafel) Otomatis Untuk Pencegahan Penyebaran Covid 19 Di Rumah Sakit Chasan Bosoeri Ternate,” J. Khairun …, 2021, [Online]. Available: http://ejournal.unkhair.ac.id/index.php/jkc/article/view/3128.
[4] D. Hikmah, “Program pengabdian kepada masyrakat (pkm),” pp. 1–19, 20202.
[5] G. Dewantoro, I. Jody, I. Abdurrahman, F. Yansen, and H. Setyawijaya, “Rancang Bangun Alat Cuci Tangan Nirsentuh sebagai Sarana Edukasi dan Pencegahan Covid-19,” Magistrorum Sch. J. Pengabdi. Masy., vol. 1, no. 2, pp. 203–214, 2021, doi: 10.24246/jms.v1i22020p203-214.
[6] R. Siregar, A. R. B. Gulo, and L. R. E. Sinurat, “Edukasi Tentang Upaya Pencegahan Covid-19 Pada Masyarakat Di Pasar Sukaramai Kecamatan Medan Area Tahun 2020,” J. Abdimas Mutiara, vol. 1, no. September, pp. 191–198, 2020, [Online]. Available: http://e-journal.sari-mutiara.ac.id/index.php/JAM/article/view/1490.
[7] E. Supriatun, U. Insani, and J. Ni’mah, “Edukasi Pencegahan Penularan COVID-19 Di Rumah Yatim Kota Tegal,” J. Abdimas Bhakti Indones., vol. 1, no. 2, pp. 1–14, 2020.
[8] P. Transportasi and D. Bali, “KEGIATAN INOVASI TEPAT GUNA ( PEMBAGIAN ALAT CUCI TANGAN PORTABLE 3 SISI SISTEM PEDAL ) PADA LOKASI SIMPUL TRANSPORTASI APPROPRIATE INNOVATION ACTIVITIES ( DISTRIBUTION OF PORTABLE HAND WASHING TOOLS 3 SIDE ON THE PEDAL SYSTEM ) AT THE TRANSPORT KNOT LOCA,” vol. 1, no. 1, pp. 35–44, 2021.
[9] H. Santoso, “Mesin Cuci Tangan Otomatis Menggunakan Sensor Optokopler,” p. 69, 2008.
[10] M. A. Rahmatullah, Q. T. Nuargimah, D. P. Sari, and M. I. Budiono, “Keran Pintar Berbasis Mitokontroler untuk Mengatasi Pemborosan Air Pada Saat Wudhu di Masjid Al-Hurriyyah IPB,” 2014.
Published
2022-07-14
How to Cite
[1]
S. Ernawati, A. Muhammad, and H. Deska Feby Ujianta, “MEMBUAT ALAT CUCI TANGAN OTOMATIS MENGGUNAKAN SENSOR UNTUK PENANGGULANGAN COVID-19 DI RT 01 RW 08 SUKAMAJU BARU TAPOS DEPOK”, abdimas, vol. 4, no. 1, pp. 26 - 31, Jul. 2022.