PERANCANGAN PROGRAM PERSEDIAAN BARANG DENGAN JAVA DESKTOP PADA PT. PAKARTEL

  • Oky Irnawati (1*) Manajemen Informatika AMIK BSI Bekasi

  • (*) Corresponding Author
Keywords: Inventory, Persediaan Barang, Perancangan Program

Abstract

Perkembangan teknologi mengubah proses sistem yang semula manual menjadi terkomputerisasi. Pemanfaatan sistem terkomputerisasi dilakukan hampir di semua bidang perusahaan termasuk sistem persediaan barang. PT. Pakartel masih menggunakan sistem secara manual untuk proses persediaan barang. Beberapa kendala ditemui dengan sistem yang selama ini berjalan diantaranya pendataan barang yang tidak akurat, pengelolaan yang tidak efektif dan efisien serta penyajian laporan yang membutuhkan waktu lama. Sistem komputerisasi diharapkan menjadi solusi untuk permasalahan-permasalahan yang terjadi. Penelitian ini didukung dengan  model pengembangan sistem Waterfall sehingga menghasilkan rancangan program terkomputerisasi sesuai kebutuhan pengguna, dengan desain menggunakan bahasa pemrograman Java untuk merancang program persediaan barang serta MySQL untuk mengelola databasenya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aji, R. P., Astuti, E. S., & Susilo, H. (2013). Analisis Implementasi Sistem Informasi Pengadaan Obat Pada Instalasi Farmasi Rumah Sakit (Studi Pada Rumah Sakit Umum Dr. Saiful Anwar Malang). Jurnal Administrasi Bisnis, 6(1).

Atmawijaya, J. (2013). Sistem Informasi Donor Darah Pada Palang Merah Indonesia (studi kasus pada PMI kota Tangerang Selatan)(Skripsi T. Informatika S1, 2013).

Gozali, L., Gunadhi, E., & Kurniawati, R. (2013). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Buku Pada PD. Restu Percetakan. Jurnal Algoritma, 9(01).

Noertjahyana, A., Rostianingsih, S., & Handojo, A. (2005). Pengaruh Desain Terhadap Penerapan Efektifitas Database Melalui Beberapa Contoh Kasus. Jurnal Informatika, 6(1), pp-1.

Sawitri, D. (2009). Perancangan Sistem Informasi Manajemen Persediaan Barang “Electrolux Authorized Service CV. Momentum Teknik”. Gunadarma. Depok.

Sukamto, R. A., & Shalahudin, M. (2013). Rekayasa Perangkat Lunak. Bandung: Informatika.
Published
2017-08-15
How to Cite
[1]
O. Irnawati, “PERANCANGAN PROGRAM PERSEDIAAN BARANG DENGAN JAVA DESKTOP PADA PT. PAKARTEL”, jitk, vol. 3, no. 1, pp. 105-110, Aug. 2017.
Article Metrics

Abstract viewed = 652 times
PDF downloaded = 533 times