IMPLEMENTASI MODEL WATERFALL PADA SISTEM INFORMASI PEREKAMAN DATA MEDIS PASIEN RAWAT JALAN (STUDI KASUS : UPTD PUSKESMAS SEMPLAK BOGOR)

  • Siti Ernawati (1*) Sistem Informasi STMIK Nusa Mandiri

  • (*) Corresponding Author
Keywords: Medical Record, Outpatient, Information System, Waterfall Model

Abstract

Pencatatan data rekam medis merupakan hal yang sangat penting, dimana setiap riwayat kesehatan dari pasien harus di dokumentasikan dengan sebaik mungkin. Jika perekaman data medis terdokumentasikan dengan baik maka akan memudahkan tenaga medis dalam mendiagnosa penyakit  pasien  dengan lebih cepat dan sebagai acuan bagi pemeriksaan pasien dikemudian hari. Masalah-masalah yang dihadapi saat proses perekaman data medis pasien rawat jalan diantaranya, petugas administasi mengalami kesulitan dalam proses pengolahan data dengan cara yang manual, Petugas administrasi kesulitan dalam pencarian data pasien yang dicatat dalam sebuah buku. Untuk mengatasi masalah yang dihadapi UPTD Puskesmas Semplak Bogor maka  dilakukan penelitian dengan tujuan untuk menghasilkan sistem informasi perekaman data medis pasien rawat jalan. Sistem informasi perekaman data medis pasien rawat jalan ini dibangun dengan menggunakan metode waterfall, menggunakan bahasa pemrograman PHP dan menggunakan basis data MySQL. Diharapkan dengan adanya sistem informasi tersebut dapat mempercepat proses perekaman data medis pasien rawat jalan sehingga pelaporan datanya cepat dan akurat.

References

Cahyanti, A. N., & Purnama, B. E. (2012). Pembangunan Sistem Informasi Manajemen Puskesmas Pakis Baru Nawangan. Speed-Sentra Penelitian Engineering dan Edukasi, 4(4).

Ernawati, Siti. (2017). Laporan Akhir Penelitian Mandiri. Jakarta: STMIK Nusa Mandiri

Nugroho, B., Fitriasih, S. H., & Widada, B. (2015). Sistem Informasi Rekam Medis Di Puskesmas Masaran I Sragen. Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIKomSiN), 3(2).

Jayanti, D., & Iriani, S. (2014). Sistem Informasi Penggajian Pada CV. Blumbang Sejati Pacitan. Speed-Sentra Penelitian Engineering dan Edukasi, 6(3).

Lestari, E., Tania, K. D., & Rahmi, L. (2011). Sistem Informasi Rekam Medik pada Rumah Sakit Bersalin Graha RAP Tanjung Balai Karimun. Jurnal Sistem Informasi (JSI), 3(2), 2085-1588.

Pujihastuti, A., & Sudra, R. I. (2014). Hubungan kelengkapan informasi dengan keakuratan kode diagnosis dan tindakan pada dokumen rekam medis rawat inap. Jurnal Manajemen Informasi Kesehatan Indonesia, 2(2).

Susanto, Gunawan & Sukadi. 2011. Sistem Informasi Rekam Medis Pada Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pacitan Berbasis Web Base. Jurnal Teknik dan Pendidikan. (online), Volume 3 No. 4, (http://www. ijns.org, diakses 09 oktober 2017)
Published
2017-09-15
How to Cite
Ernawati, S. (2017). IMPLEMENTASI MODEL WATERFALL PADA SISTEM INFORMASI PEREKAMAN DATA MEDIS PASIEN RAWAT JALAN (STUDI KASUS : UPTD PUSKESMAS SEMPLAK BOGOR). Jurnal Techno Nusa Mandiri, 14(2), 125-130. https://doi.org/10.33480/techno.v14i2.195
Article Metrics

Abstract viewed = 1168 times
PDF downloaded = 939 times