PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERMINTAAN REKRUTMEN KARYAWAN PADA PT. PRIMA FOOD INTERNATIONAL BERBASIS WEB

  • Mauludy Yusant STMIK Nusa Mandiri
  • Akmaludin Akmaludin STMIK Nusa Mandiri
Keywords: Sistem Informasi, Rekruitmen Karyawan, Model Waterfall

Abstract

Proses pengolahan data perekrutan tenaga kerja masih secara manual dengan jumlah karyawannya sekitar 1200 orang yaitu pengolahan data dilakukan menggunakan lembaran–lembaran berkas yang menjadi sebuah file bertumpuk. Sulitnya menemukan arsip pelamar jika diperlukan pada waktu tertentu karena semua arsip pelamar masih berupa file berkas yang belum memiliki database dikerenakan banyakanya data pelamar yang masuk. Jumlah pelamar yang sangat besar untuk diseleksi. Model pengembangan sistem informasi yang digunakan adalah Model Waterfall. Tujuan penelitian ini diharapkan dapat memberikan efisiensi serta data yang valid. Sehingga user dapat memonitoring sejauh mana proses rekrutmen dan proses tersebut sesuai dengan SOP perusahaan. Selain itu sistem ini diharapkan membantu user dan HRD (Human Resources Of Development) untuk proses pengambilan keputusan dalam penilaian calon karyawan. Sistem ini bisa dijadikan sebuah sarana untuk mempermudah proses permintaan rekrutmen karyawan. Sebagai sarana untuk memberikan pelayanan yang terbaik setiap divisi yang ingin melakukan permintaan rekrutmen karyawan tanpa harus mengganggu aktifitas pekerjaan. Adanya sistem ini pekerjaan yang lamban dan lama dapat diselesaikan dengan mudah dan cepat.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

-
Published
2017-08-15
How to Cite
Yusant, M., & Akmaludin, A. (2017). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERMINTAAN REKRUTMEN KARYAWAN PADA PT. PRIMA FOOD INTERNATIONAL BERBASIS WEB. INTI Nusa Mandiri, 12(1). https://doi.org/10.33480/inti.v12i1.1538